Memasang Bubu

Penulis: Afita Martalia Andrinas Putri

Buku besar untuk bahan bacaan anak ini dikembangkan oleh guru-guru mitra INOVASI melalui lokakarya penulisan buku besar yang diselenggarakan atas kerja sama Yayasan Litara, INOVASI dan Dinas Pendidikan Kabupaten Tana Tidung