Ditulis dan dikembangkan oleh Tim INOVASI.
Buku ini terdiri dari serangkaian unit yang dirancang untuk memperkuat pemahaman guru tentang konsep dan pendekatan pembelajaran numerasi di kelas awal. Guru nantinya bisa meningkatkan kemampuan dalam menggunakan berbagai media kreatif dan sumberdaya lain saat mengajar. Buku ini dikembangkan berdasarkan pengalaman dan pengkajian dari program-program awal INOVASI melalui Guru BAIK dan program numerasi awal di berbagai daerah.